UPA Perpustakaan ISI Solo Siap Migrasi Sistem Lokal ke Sistem SLiMS Senayan
Plt. Wakil Rektor Bidang Akademik Institut Seni Indonesia (ISI) Surakarta Drs. H. M. Arif Jati Purnomo, M.Sn. memberikan sambutan dan membuka secara resmi Workshop SLiMS: Penerapan Slims pada UPA Perpustakaan Institut Seni Indonesia Surakarta Secara Optimal dan Berdampak. Workshop diselenggarakan…

